TIMIKA--MICOM: Sebanyak 635 personel Polri dan TNI yang tergabung dalam Satuan Tugas (Satgas) Amole Timika terlibat dalam kegiatan pengamanan areal objek vital nasional (Obvitnas) PT Freeport Indonesia di Kabupaten Mimika, Papua.
Upacara serah terima pasukan Satgas Amole Timika berlangsung Senin (28/2) bertempat di areal PT Freeport Indonesia dipimpin Waka Polda Papua, Brigjen Unggung Cahyono.
Komandan Satgas Amole Timika, AKBP Jeremias Rontini ketika dihubungi di Timika, menjelaskan 635 personel Polri dan TNI tersebut akan menggantikan 635 personel yang sudah selesai bertugas. Masa penugasan anggota Satgas Amole Timika, kata Rontini, yakni selama empat bulan.
Ia mengatakan, personel Satgas Amole Timika kali ini berasal dari kesatuan TNI, Polda Papua dan Korps Brigade Mobil (Brimob) Mabes Polri.
Sementara itu pada Senin pagi sekitar 150 orang personel Brimob dari Mabes Polri Jakarta tiba di Timika menggunakan pesawat carter maskapai Lion Air. Pengamanan areal PT Freeport Indonesia selama ini masih dipercayakan kepada Satgas Amole Timika yang berada di bawah kendali langsung Kepolisian Daerah (Polda) Papua.
Wilayah pengamanan mencakup seluruh areal pertambangan emas, tembaga dan perak PT Freeport Indonesia mulai dari tambang terbuka (open pit) Grassberg Tembagapura hingga Bandara Mozes Kilangin Timika dan Pelabuhan Portsite Amamapare di wilayah Distrik Mimika Timur Jauh yang merupakan pelabuhan pengapalan konsentrat PT Freeport. (Ant/OL-2)
Source: www.mediaindonesia.com
Friday, March 4, 2011
635 Personel Gabungan Polri/TNI Amankan Freeport
3/04/2011 04:30:00 AM
Elsham News Service
Related Posts / Artikel Terkait :
Military
- Wakil Kepala Bais TNI Jabat Pangdam XVII/Cenderawasih
- Unconfirmed Reports Of Imminent Major Security Crackdown
- Unsolved West Papua killings hold up development, says legislator
- Tolak Leopard, Pangdam Cenderawasih Minta Panser
- Wests a world apart in bloody bid for freedom
- Pesawat Bertambah, TNI AU Bakal Tambah Pangkalan
- Papua Banjir Mata-Mata
- Pemuda Papua Kritik Pendekatan Keamanan Indonesia
- Kalau Tak Bisa Ungkap, Kapolda Diminta Mundur !
- DAP: Jangan Lagi Ada Pembunuhan
- Panglima TNI: Biarkan Polisi Usut Kasus Kapten Tasman
- 400 TNI Diberangkat ke Papua
- Komandan OPM Kecam Penembakan Warga di Keerom
- Indonesian president needs to reign in rampant military in West Papua
- Indonesia urged to rein in Kopassus to give Papua a chance at peace
- Anatomy of an Occupation: Indonesian Military in West Papua
- The Papua Problem: Seeds of Disintegration
- Menanti Ujung Tabir Teror Jayapura
- Imparsial: Jumlah Prajurit TNI di Papua Mencapai 16.000
- TNI Lakukan Aksi Spionase di Papua?
- HRW Soal Aksi Mata-mata TNI di Papua
- Operasi Militer Timbulkan Teror Baru di Papua
- West Papua: Military report confirms desire for freedom
- Academics call for end to military approach in Papua
- Dialogue and Demilitarization Needed in Papua: Imparsial
Kebijakan Pemerintah
- Menkeu Minta DPR Panggil Gubernur Papua
- Pesawat Bertambah, TNI AU Bakal Tambah Pangkalan
- BPMigas Rencana Pasok Listrik ke PLN di Papua
- Papua Banjir Mata-Mata
- Akankah Janji Pembangunan Merata, Damaikan Papua?
- Pemerintah siapkan peraturan presiden soal percepatan Papua
- Pemekaran Papua Tengah Ditarget Tahun ini
- 400 TNI Diberangkat ke Papua
- Papua Terima Kucuran Dana Tambahan Rp1 Triliun
- Ironi di Bintuni, Mumi Listrik di Digul
- Ketemu Lokasi PLTA Berkelas Emas, Kelelahan Lunas
- Atasi Kebutuhan Mendesak, Bangun Minihidro
- PLN Luncurkan Listrik Prabayar di Papua
- Belanja infrastruktur dialokasikan Rp18,1 triliun
- Papua Barat Jadi Sentra Ternak Sapi
- Diserahkan 11 Rekomendasi Daerah Otonomi Baru Papua
- Separatisme Papua Makin Mengkawatirkan
- Valens: Militer Tak Memadai Redam Separatisme
- Tantowi: Perlu Ada Kementerian Khusus Papua
- Ribuan TNI Diterjunkan di Papua
- Bangun Papua Sesuai Aspirasi
- Hilangkan Label Separatis
- Otsus Belum Didukung Ketentuan Pelaksana
- Kemenlu: Tak Ada Yang Masalahkan Papua
- TNI Angkatan Darat Bentuk Tiga Divisi Baru
Freeport
- PT Freeport Berikan Rp 3,4 Triliun ke Pemerintah
- Unsolved West Papua killings hold up development, says legislator
- Karyawan Freeport Mogok, Indonesia Tertohok
- The blacklisting of Rio Tinto
- Antisipasi Mogok Freeport, Polres Mimika Siagakan 600 Personel
- Pemkab Mimika antisipasi rencana mogok karyawan Freeport
- Pekerja PT Freeport Indonesia Akan Mogok
- Freeport: We Will Offer Miners a Fair Deal Ahead of Strike
- US firm Freeport struggles to escape its past in Papua
- Freeport Cracks Down On West Papuan Unions
- Enough, Say West Papuan Workers To Freeport
- Tingkat Pencemaran Merkuri di Mimika Sudah Parah
- 37 Titik Air Di Timika Tercampur Mercury
- Separatisme Papua Makin Mengkawatirkan
- US firm Freeport struggles to escape its past in Papua
- PT Freeport Setor Pajak 692 Juta Dolar AS